Saturday, January 7, 2017

Instalasi Cisco Packet Tracer di Linux





A. Pengertian

Packet Tracer adalah simulator alat-alat jaringan Cisco yang sering digunakan sebagai media pembelajaran dan pelatihan, dan juga dalam bidang penelitian simulasi jaringan komputer. Program ini dibuat oleh Cisco Systems dan disediakan gratis untuk fakultas, siswa dan alumni yang telah berpartisipasi di Cisco Networking Academy. Tujuan utama Packet Tracer adalah untuk menyediakan alat bagi siswa dan pengajar agar dapat memahami prinsip jaringan komputer dan juga membangun skill di bidang alat-alat jaringan Cisco.

B. Latar Belakang

Dengan adanya Packet Tracer memudahkan dalam mensimulasikan jaringan sebelum diterapkan dalam Jaringan yang akan digunakan atau dipakai.

C. Manfaat dan Tujuan

Packet Tracer biasanya digunakan siswa Cisco Networking Academy melalui sertifikasi Cisco Certified Network Associate (CCNA). Dikarenakan batasan pada beberapa fiturnya, software ini digunakan hanya sebagai alat bantu belajar, bukan seabagai pengganti Cisco routers dan switches.

D. Jangka Waktu Pelaksanaan

Disini saya menghabiskan waktu selama 20 sampai 25 menit.

E. Alat dan Bahan

- Laptop/PC
- Koneksi Internet

F. Tahap Pelaksanaan

1. Download terlebih dahulu Packet Tracer nya
2. Masuk ke Terminal sebagai superuser 
3. Ketikan # tar -xvf (nama folder) bisa dilihat seperti dibawah ini [enter]




 4. Ketikan # cd PacketTracer70/ [enter]
5. Lalu ketikan lagi # ./install




5. Bila muncul seperti gambar dibawah ini enter saja


 6. Ketik y [enter]


 7. Setelah instalasi selesai ketikan # cd .. [enter]
 8. # packettracer [enter]



 9. Tara~ instalasi packet tracer selesai



G. Kesimpulan

Packet Tracer membantu dalam mensimulasikan alat-alat jaringan dari Cisco

H. Referensi

https://id.wikipedia.org/wiki/Packet_Tracer


EmoticonEmoticon